34 Personel Polres Muba Terima Penghargaan, Berikut Daftarnya

34 Personel Polres Muba Terima Penghargaan, Berikut Daftarnya

Kapolres Muba memberikan penghargaan kepada 34 Personilnya atas beberapa prestasi yang dicapai --

Juara III Polsek Sekayu yang diwakili oleh Kapolsek Sekayu Akp. Rama Yudha SH .

Penghargaan berikutnya diberikan kepada Briptu Rizky Putra Nurmansyah Banit 3 Sat Tahti Polres Muba.

BACA JUGA:Sekda Muba H Apriyadi Sampaikan KUPA dan PPASP R-APBDP Kabupaten Muba Tahun 2024

BACA JUGA:Toyota New Yaris GR Sport 2024, Mobil Hatchbak Dengan Desain yang Lebih Sporty

Dimana 8a telah meraih juara I tanding kelas D putra dewasa berat 60-65 kg pada Kejurwil cup II Tapak Suci Sumatera Selatan.

Selanjutnya Bripda Fety Pricilia yuniarsi anggota Si Humas Polres Muba yang telah meraih juara III Pertandingan Volley Ball Putri Tournament Kapolda Cup tahun 2024.

Pada sambutannya Kapolres Muba menyampaikan terimakasih kepada personil yang telah melaksanakan tugas dengan baik.

Berdedikasi dan telah mengharumkan polres Muba.

BACA JUGA:Beberapa Hari Jelang Pembukaan Sungai Lilin Expo, Peserta Mulai Membuat Stand

BACA JUGA:Pemkab Muba dan Imigrasi Kelas I TPI Palembang Perkuat Sinergi untuk Layanan Keimigrasian

Ia berharap dapat dijadikan motivasi bagi personil lainnya untuk meningkatkan kinerjanya menjadi lebih baik lagi .

"Kami berharap kedepan yang mendapatkan penghargaan bukan hanya personil yang bertugas dibidang operasional saja tetapi staf-staf yang lainnya juga mendapatkan hak yang sama," tutupnya.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: