Sering Malas? Bisa Jadi Itu Tanda Depresi, Yuk Kenali 6 Gejalanya

Sering Malas? Bisa Jadi Itu Tanda Depresi, Yuk Kenali 6 Gejalanya

Ilustrasi tanda depresi--

BACA JUGA:Samsung Galaxy M54 5G, Performa Tangguh, Kamera Jernih, Baterai Awet

Orang yang depresi cenderung menarik diri dari orang-orang di sekitar mereka dan lebih memilih berdiam diri di rumah tanpa melakukan apa-apa.

4. Tidak Dapat Berfungsi Seperti Dulu

Apakah kemalasan sudah tidak terkendali hingga mengganggu pekerjaan atau kehidupan pribadi kamu?

Jika ya, itu bisa menjadi tanda bahwa kalian sedang mengalami depresi.

BACA JUGA:Tape Singkong Ternyata Bagus Untuk Kesehatan, Ini 5 Manfaatnya

BACA JUGA:Jenderal Sigit Naikkan Pangkat 12 Pati Polri, Berikut Daftarnya

Depresi dapat menyebabkan disfungsi dalam kehidupan sehari-hari, sehingga kalian kesulitan menjalani hari-hari seperti biasanya.

5. Kemalasan Datang Secara Tiba-tiba

Kemalasan biasanya dikaitkan dengan penundaan pekerjaan, tetapi jika kalian tiba-tiba merasa sangat malas tanpa alasan yang jelas, itu bisa jadi tanda depresi.

Depresi sering datang tanpa alasan tertentu dan menyebabkan perasaan sedih, putus asa, dan tidak bersemangat.

BACA JUGA:7 Alasan Xpander GLS Jadi Pilihan Utama Bagi Keluarga Muda

BACA JUGA:Polres Muba Gelar Pasukan Operasi Mantap Praja tahun 2024, Persiapan Pengamanan Pilkada

6. Kemalasan Bukanlah Pilihan

Kemalasan bisa diatasi dengan berbagai cara, seperti istirahat atau mencari inspirasi baru.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: