KPU Muba Nyatakan 2 Paslon Bupati dan Wakil Bupati Lolos Tes Kesehatan
KPU Muba Nyatakan 2 Paslon Bupati dan Wakil Bupati Lolos Tes Kesehatan--
HARIANMUBA.COM,- KPU Muba Nyatakan 2 Paslon Bupati dan Wakil Bupati Lolos Tes Kesehatan.
Kedua Pasangan Calon (Paslon) Bupati dan Wakil Bupati, Yakni Hj Lucianty – H Syaparuddin , serta Pasangan H M Toha dan Rohman, dinyatakan Lolos tes Kesehatan.
Hal itu setelah pihak Komisi Pemilihan Umum (KPU) Kabupaten Musi Banyuasin (Muba) menerima pengumuman.
Hql ini disampaikan setelah tes kesehatan dilakukan oleh dokter dari Rumah Sakit Umum Pusat (RSUP) Mohammad Hoesin Palembang.
BACA JUGA:Gempa Magnitudo 5.6 Guncang Wilayah Bengkulu, Tidak Berpotensi Tsunami
BACA JUGA:Ketahui Apa Itu Kista Gigi dan Cara Pengobatannya
Ketua KPU Muba, M Sigit Nugroho, SPd, saat dimintai Keterangan, Kemarin Kamis 05 September 2024, bahwa semua pasangan calon dinyatakan memenuhi syarat kesehatan dan dapat melanjutkan ke tahapan berikutnya dalam pemilihan.
"Kedua pasangan calon ini hasil kesehatannya mampu dan sudah dinyatakan layak mengikuti proses pemilihan," ungkap Sigit
Sigit juga mengucapkan terima kasih kepada RSUP Mohammad Hoesin Palembang dan tim dokter yang terlibat dalam pemeriksaan, atas dedikasi mereka dalam menjaga integritas dan kredibilitas proses pemeriksaan kesehatan.
“Kami berterima kasih atas dedikasi dan profesionalisme tim dokter yang telah menyelesaikan seluruh rangkaian tahapan pemeriksaan sesuai jadwal,” tambahnya.
BACA JUGA:Pembelian E-Meterrai Menjadi Keluhan Pedaftar CPNS 2024, Sudah 3 Hari Tak Kunjung Bisa
BACA JUGA:Muncul Usaha Penggilingan Padi Keliling, Petani Sanga Terbantu
Berikut adalah tahapan pencalonan Gubernur, Bupati, dan Walikota di Sumatera Selatan sesuai dengan Peraturan KPU Nomor 8 Tahun 2024:
1. Pendaftaran Pasangan Calon: 27-29 Agustus 2024
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: