Mulai Memasuki Arus Balik, Ini 5 Titik Rawan Macet Jalintim di Banyuasin

Mulai Memasuki Arus Balik, Ini 5 Titik Rawan Macet Jalintim di Banyuasin--
BACA JUGA:Agar Tumbuh Sehat, Ini Cara Rawat Tanaman Hias
Keempat, simpang Pulau Rimau. Simpang ini adalah pertigaan yang mempertemukan keluar tol fungsional dengan jalan lintas Palembang-Jambi. Mengingat masing-masing arah hanya memiliki 1 lajur, simpang ini juga akan mengalami kepadatan.
Kelima, simpang Tugu Polwan Betung. Pertigaan ini menjadi pusat bertemunya arus lalu lintas dari Palembang-Jambi-Sekayu. Wilayah ini juga menjadi pusat perbelanjaan masyarakat. “Mari selalu utamakan keselamatan,” ajak Kasat Lantas Polres Banyuasin AKP Suwandi SH.
Kemudian, patuhi seluruh rambu-rambu lalu lintas, dan hormati pengguna jalan lain untuk tidak mengambil jalur lawan arah ketika terjadi kepadatan. ”Polres Banyuasin hadir untuk memastikan perjalanan anda aman dan lancar, ketika melintasi wilayah Banyuasin,” tegas Suwandi.
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: