BBM Bakal Diganti CNG, Apa Bedanya dengan Bahan Bakar Konvensional?

Senin 02-01-2023,13:04 WIB
Reporter : Reno
Editor : Erwin

Kelebihan menggunakan CNG dibandingkan BBM

BACA JUGA:Sejumlah Petani Padi di Empat Lawang Gagal Panen, Ternyata Ini Penyebabnya

 

Kelebihan pakai bahan bakar CNG, selain irit performa kendaraan juga lebih bagus.

 

Disamping irit dengan harga yang murah hanya 3 ribuan per liter.

 

Ternyata jika memakai bahan bakar CNG performa sepeda motor bakal lebih bagus dibanding jika memakai BBM Pertalite.

 

Direktur Utama PGN (Perusahaan Gas Negara), M Haryo Yunianto, mengatakan dengan kualitas oktan yang mencapai 98 atau setara dengan Pertamax Turbo.

BACA JUGA:4 Kasus Pembunuhan dan 9 Kasus Penipuan Berhasil Diungkap

 

Bahan bakar CNG tentunya akan meningkatan peforma dari kendaraan.

 

Kemudian, CNG juga emisi gas buangnya yang lebih rendah dari Pertalite.

 

Kategori :