Para Pelatih dan Atlet PORPROV XIV dan PEPARPROV IV Dapat Bonus dari Pemkab Muba

Jumat 08-12-2023,11:00 WIB
Editor : Man

Sementara itu, Kepala Dinas Pemuda Olahraga dan Pariwisata Muba Muhammad Fariz SSTP MM menyampaikan, pada Pekan Olahraga Pelajar Daerah (PORPROV)  XIV Kabupaten Muba sukses menduduki Peringkat Ke-2. Sementara PEPARPROV IV  menduduki peringkat Ke-3.

"Adapun bonus yang diberikan ini sebagai bentuk apresiasi Pemkab Muba kepada para atlet dan pelatih. Untuk bonus PORPROV XIV total yang diberikan sebesar 4 milyar," tandasnya.

Kategori :