Peras setengah jeruk lemon
Masukkan kapas ke dalam air lemon tersebut
Tempelkan kapas ke wajah selama 10 menit
Cuci wajah dengan air sampai bersih
BACA JUGA:Asam Lambung Naik Saat Hamil, Amankah Omeprazole sebagai Solusi?
BACA JUGA:Perlu Diketahui, Ini 9 Penyebab Munculnya Bisul
Rutin lakukan dalam 15 hari pertama
5. Masker teh hijau
Cara mengatasi wajah bruntusan dengan bahan alami yang terakhir adalah menggunakan teh hijau.
Menggunakan bahan alami ini sebagai masker dipercaya dapat meredakan perdangan di wajah akibat bruntusan.
BACA JUGA:Jalan Kaki Puluhan Kilometer, Jajakan Kemplang Panggang
BACA JUGA:Sekda Sumsel Jadi Narsum Pada Pelatihan Kepemimpinan Bagi Aparatur Desa dari Lima Kabupaten
Sifat antiinflamasi yang dimiliki teh hijau dipercaya dapat mengatasi bruntusan dan iritasi.
Selain itu, polifenolnya yang tinggi membantu mengurangi iritasi kulit, bruntusan, dan pembengkakan pada wajah. Tidak hanya itu, teh hijau juga dapat mengatasi luka kecil atau luka bakar akibat sinar matahari. Berikut cara membuatnya.
Gunakan bubuk teh hijau
Tambahkan sedikit madu murni