5 Manfaat Minum Air Rebusan Jahe, Ada Resep Herbalnya Juga Loh!
Jahe --
Perlu diketahui, bahwa riset ini menyebutkan kandungan shogaol dan gingerol pada jahe mampu mengurangi peradangan yang memicu reaksi alergi.
Studi tersebut juga mengamati bahwa kedua kandungan jahe ini juga menekan respons kekebalan imun yang berlebih.
5. Menurunkan risiko penyakit kronis
Seperti diketahui, bahwa air jahe termasuk sumber antioksidan tinggi yang berpotensi melindungi dari efek buruk radikal bebas karena memiliki kandungan polifenol.
BACA JUGA:Wajib Nonton! Westlife Bakal Konser di Bandung Minggu Depan
Radikal bebas bisa didapat paparan sinar matahari, asap rokok, hingga polusi udara dari asap knalpot.
Radikal bebas menjadi salah satu faktor risiko dari berbagai penyakit kronis seperti tumor, kanker, penyakit jantung, dan gagal ginjal.
Kandungan air jahe yang memiliki sifat antioksidan ini, berpotensi memperlambat penuaan sel-sel tubuh.
BACA JUGA:Calon DPD RI Dapil Bengkulu Ditembak OTD, Pelaku Gunakan Motor, Diduga Profesional
Berikut resep membuat rebusan air jahe:
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: