Salah Satu Keunikan Empat Kabupaten Pemekaran di Sumsel, Miliki Nama Panjang, Sering Gunakan Singkatan

Salah Satu Keunikan Empat Kabupaten Pemekaran di Sumsel, Miliki Nama Panjang, Sering Gunakan Singkatan

Kabupaten Pali salah satu kabupaten dengan nama cukup panjang--

HARIANMUBA.COM,- Salah Satu Keunikan Empat Kabupaten Pemekaran di Sumsel, Miliki Nama Panjang, Sering Gunakan Singkatan.

Sejak otonomi daerah banyak wilayah di Indonesia mengalami pemekaran membentuk kabupaten baru, termasuk kabupaten di Provinsi Sumsel.

Peningkatan kesejahteraan masyarakat diharapkan dapat dipercepat perwujudannya melalui peningkatan pelayanan di daerah. 

Untuk diketahui, tujuan Otonomi Daerah adalah untuk meningkatkan kesejahteraan masyarakat.  

BACA JUGA:Aksi Heroik IRT di Pemulutan Ogan Ilir, Berhasil Gagalkan Aksi Pencurian Dirumahnya

BACA JUGA:Inilah 10 Desa Terindah di Indonesia, 2 Diantaranya Diakui Dunia

Pemekaran di wilayah pemerintahan merupakan suatu langkah strategis yang ditempuh pemerintah untuk meningkatkan kualitas pelaksanaan tugas pemerintahan.

Baik dalam rangka pelayanan, pemberdayaan dan pembangunan menuju terwujudnya suatu tatanan kehidupan masyarakat yang maju, mandiri, sejahtera, adil dan Makmur. 

Untuk di Sumsel sendiri ada keunikan kabupaten pemekaran ini.

Dimana memiliki nama yang cukup panjang dibandingkan kabupaten lama.

BACA JUGA:Inilah Calon Provinsi Baru di Indonesia, Tunggu Moratorium DOB Dicabut

BACA JUGA:Kalahkan Manchester United di Final Piala FA, Peluang Manchester City Raih Treble Winner Kian Terbuka

Berikut empat kabupaten hasil pemekaran di Sumsel yang namanya Panjang-panjang, bahkan kabupaten tersebut  sampai 23 huruf.

1. Kabupaten Penukal Abab Lematang Ilir (PALI).

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: