Ribuan Guru di Wilayah Ini Mengeluh, TPP Belum Cair
Ilustrasu guru--
"Jadi, di Dinas Pendidikan ada rekon pajaknya belum selesai dan belum tuntas. Dalam artian, pajak yang dibayarkan oleh Disdik dengan data KPP belum klopb atau mungkin ada yang kurang bayar, baik pajak yang dibayarkan Dinas Pendidikan maupun dari Sekolah berupa Dana Bos. Data rekonsiliasi pajaknya sehingga kami DBH pajak nya masih ditunda oleh pusat," bebernya.
Disinggung berapa TPP masing-masing guru? Wawan mengaku tak tahu persis, hanya saja secara umum TPP Dinas Pendidikan sekira Rp1,2 miliar per bulan untuk guru-guru dan Dinas Pendidikan.
BACA JUGA:Pria Paruh Baya Ini Diamankan Polsek Lais, Kedapatan Bawa 2 Paket Sabu
BACA JUGA:Cerita Ibu Siti, Hidup Dengan 2 Suami, Selalu Mandi Kembang Sebelum Memberikan 'Jatah' Ke Suami
Ditanya apakah sebelumnya pernah ada keterlambatan pembayaran TPP? Pria berambut putih itu mengaku, tahun lalu pernah terlambat tapi hanya 1 bulan disebabkan faktor yang sama.
Apalagi, karena Dinas Pendidikan adalah Dinas yang lumayan besar dibanding OPD lain.
"Kita sudah rapat dengan Disdik katanya KPP dalam minggu ini tuntas menyelesaikannya dan segera dibayarkan secara rapel," tukasnya. (chy)
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: