Hasil Buruk Wakil Indonesia Pada Turnamen BWF Super 1000, Sisakan Dua Wakil di Partai Semifinal

Hasil Buruk Wakil Indonesia Pada Turnamen BWF Super 1000, Sisakan Dua Wakil di Partai Semifinal

Anthony Ginting--Oganilir.co

Sementara itu Pramudya Kusumawardana/Yeremia Yacob Rambitan akan menghadapi unggulan kedua ganda putra Aaron Chia/Soh Wooi Yik asal Malaysia.

BACA JUGA:Raih ISO 22301, Bank Mandiri Pastikan Kehandalan Operasional Bisnis Berstandar Internasional dan Prinsip ESG

Pram/Yere sudah tiga kali berhadapan. Akan tetapi dari rekor pertemuan itu Aaron/Soh menang dua kali, sedangkan Pram/Yere mendapat satu kemenangan.

 

Pram/Yere melaju ke semifinal Indonesia Open 2023 setelah menang dramatis melawan unggulan keenam asal China Liang Wei Keng/Wang Chang 16-21, 17-21, 21-19.

 

Jadwal Semifinal 2 Wakil Indonesia di Semifinal Indonesia Open:

 

Anthony Ginting vs Li Shi Feng

 

Pramudya Kusumawardana/Yeremia Rambitan vs Aaron Chia/Soh Wooi Yik.(*)

 

Berita ini sudah tayang di oganilir.co dengan judul: Tuan Rumah Sisakan 2 Wakil di Semifinal Indonesia Open 2023, ini Jadwalnya

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: