Sinergi Pemkab bersama Polres Muba, Rakor Bahas Penanggulangan Bencana Karhutbunlah di Wilayah Muba

Sinergi Pemkab bersama Polres Muba, Rakor Bahas Penanggulangan Bencana Karhutbunlah di Wilayah Muba

Pemkab Muba bersama Polres gelar rakor penanggulangan Karhutlah --

Polisi sendiri bakal menindak tegas apabila nantinya ditemukan unsur kesengajaan membakar hutan dan lahan untuk kepentingan pembukaan kawasan perkebunan baru.

 

"Intinya kita akan mengantisipasi kawasan agar terhindar dari kebakaran lahan,” tegasnya.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: