Perlu Anda Ketahui, Inilah Tol Layang di Indonesia, Ada yang Berdiri di Atas Laut
Jalan tol layang di Indonesia--
2. Jalan Tol Bali Mandara
Jalan Tol Bali Mandara sepanjang 10,7 Km yang dibangun di Pulau Bali telah beroperasi sejak tahun 2013 lalu.
BACA JUGA:Dapat 1 Medali Emas, Cabor Billiard Muba Bakal Habis-habisan Tambah Medali
BACA JUGA:HUT Desa Ke -42, Pemdes Berlian Makmur Gelar Pengajian dan Istighosah
Jalan tol ini dibangun untuk mengurangi kepadatan lalu lintas yang menuju wilayah Ngurah Rai, Benoa, dan Nusa Dua.
Jalan Tol ini dibangun diatas laut dan menjadi yang pertama di Indonesia serta menggunakan pondasi tiang pancang yang berjumlah hampir 14.000 ribu titik pancang.
Jalan Tol Bali Mandara menyuguhkan pemandangan indah ketika berkendara yang didesain dengan menjaga estetika, keindahan arsitekturnya, dan ornamen budaya khas Bali.
3. Jalan layang MBZ Sheikh Mohamed Bin Zayed
Jalan tol ini membentang sepanjang 38 Km dan telah beroperasi pada 12 Desember 2019.
BACA JUGA:Ajukan Pinjaman KUR BRI Makin Mudah, Tidak Harus Datang ke Kantor, Begini Caranya
BACA JUGA:Dua Atlet Cabor Gulat Muba Kembali Peroleh Emas di Porprov Sumsel XIV, Bertambah Dua Emas untuk Muba
Jalan tol MBZ ini dibangun diatas Jalan Tol Jakarta - Cikampek existing yang telah beroperasi sejak lama (tujuan jarak pendek).
Hadirnya tol ini untuk mendukung kelancaran arus lalu lintas kendaraan yang berasal dari wilayah Jabodetabek untuk menuju ruas tol di Jawa Barat dan Jalan Tol Trans Jawa.
Jalan Tol layang ini merupakan jalan ol layang terpanjang di Indonesia yang membentang panjang dari wilayah Junction Cikunir hingga Karawang Barat.
4. Jalan Tol Bogor Ring Road (BORR)
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: