Akhir Tahun Ini Bakal di Lelang Ulang, Tol Getaci Bakal Jadi Terpanjang, Kalahkan Tol Terpeka
Ilustrasi tol--
Dengan rincian 171, 40 kilometer di Jawa Barat dan Jawa Tengah sepanjang 35,25 kilometer.
Nilai investasi pembangunannya sekitar Rp 56,2 triliun.
BACA JUGA:Kurangi Beban Masyarakat, Pj Bupati Apriyadi Kembali Salurkan Beras CPP
BACA JUGA:Tekan Inflasi dan Kemiskinan Ekstrem, Pemkab Muba dan Bulog Teken MoU
Melihat jumlah panjangnya tol Getaci bakal membuat tol ini jadi yang terpanjang di Indonesia.
Panjangnya akan mengalahkan tol Terpeka (Terbanggi Besar-Pematang Panggang-Kayu Agung).
Tol membentang dari Provinsi Lampung hingga Provinsi Sumsel ini memiliki panjang 189,2 kilometer dan menjadi ruas tol terpanjang yang beroperasi saat ini.
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: