Tersambungnya Tol Trans Sumatera, 'Wong' Sumsel Serbu Wisata di Lampung, Berikut Ini Lokasi Wisatanya

Tersambungnya Tol Trans Sumatera, 'Wong' Sumsel Serbu Wisata di Lampung, Berikut Ini Lokasi Wisatanya

Pulau Tegal Mas, Salah satu lokasi wisata yang banyak di serbu salah satunya oleh warga Sumsel--

HARIANMUBA.COM,- Tersambungnya Tol Trans Sumatera, 'Wong' Sumsel Serbu Wisata di Lampung, Berikut Ini Lokasi Wisatanya.

Dari seluruh provinsi di pulau sumatera baru Lampung dan Sumatera Selatan yang tersambung penuh tol trans Sumatera.

Untuk kedua provinsi Ini dihubungkan oleh Tol Bakauheni-Terbanggi Besar, Tol Terbanggi Besar-Pematang Panggang-Kayu Agung, dan Tol Kayu Agung-Palembang.

Nah dengan sudah tersambungnya tol trans Sumatera membuat Lampung menjadi salah satu lokasi favorit yang dikunjungi warga Sumatera Selatan.

BACA JUGA:Hadirnya Tol Trans Sumatera, Ini Beberapa Manfaat yang Dirasakan

BACA JUGA:Muba Kian Optimis Raih Juara Umum, Per hari Ini Kamis Sudah Berhasil Kumpulkan 81 Medali Emas

Karena dengan adanya tol trans Sumatera ini memangkas waktu perjalanan dari Sumatera Selatan ke Provinsi Lampung.

Walhasil, banyak 'wong' Sumsel yang berkunjung ke Provinsi Lampung pada saat momen liburan ini.

Disisi lain, Lampung memang memiliki lokasi wisata yang bagus untuk dikunjungi sehingga menjadi magnet warga Provonsi lain untuk berkunjung.

Nah Berikut ini beberapa tempat wisata yang sering dikunjungi di Provinsi Lampung:

BACA JUGA:Ingin Ajukan Pinjaman Uang di Aplikasi DANA, Berikut Syarat dan Kelebihannya

BACA JUGA:Pemdes Sumber Rejeki Gelar Rakordes, Dihadiri Seluruh Perangkat

1. Pulau Pahawang

Rekomendasi tempat wisata di Lampung yang pertama yaitu Pulau Pahawang. Pulai ini terkenal dengan keindahan pantai dan bawah lautnya. 

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: