Mengenal Hubungan Kolesterol dan Tekanan Darah Tinggi, serta Bumbu Dapur untuk Pengobatannya

Mengenal Hubungan Kolesterol dan Tekanan Darah Tinggi, serta Bumbu Dapur untuk Pengobatannya

Rebusan daun salam atasi darah tinggi --

1. Sereh

Sereh mengandung antioksidan dan potasium yang dapat membantu melancarkan sirkulasi darah. 

 

Antioksidan dalam sereh juga dapat membantu menurunkan kadar kolesterol jahat.

 

2. Kunyit

Kunyit mengandung kurkumin yang membantu menurunkan tekanan darah. 

 

Sifat antioksidannya juga membantu mengatur tekanan darah dan mengendalikan kadar kolesterol dalam tubuh.

BACA JUGA:Melewati Lereng Gunung Ciremai, Inilah Rencana Wilayah Dilewati Tol Cirebon - Kuningan

3. Bawang Putih

Bawang putih mengandung allicin yang dapat menghambat pembentukan kolesterol. 

 

Selain itu, bawang putih memiliki sifat antiinflamasi yang membantu menghambat peningkatan kadar kolesterol jahat. 

 

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: