Jogja - Bandung Akan Dihubungkan Tol, Jarak Makin Dekat

Jogja - Bandung Akan Dihubungkan Tol, Jarak Makin Dekat

Ilustrasi tol--

Sebagai informasi, Jalan Tol Cilacap - Jogja ini akan memiliki 2 (dua) junction dan empat interchange, dengan sebanyak 8 simpang susun yang akan dibangun di Jalan Tol Cilacap - Jogja.

Untuk spesifikasi, jalan tol Cilacap - Jogja akan dibangun dengan lebar bahu 1,5 meter, lebar bahu luas 3 meter dan lebar bahu media 5,5 meter, lebar Rumija 80 meter, lebar zona bebas 9 meter.

BACA JUGA:Diduga Jadi Pengedar Narkoba, Satresnarkoba Polres Muba Amankan Wanita Bercadar di Kecamatan Lais

BACA JUGA:OJK Resmi Cabut Izin Usaha Asuransi Jiwa Prolife Indonesia, Begini Nasib Pemegang Polis

Saking panjang dan luas, maka ada ratusan desa yang bakal terdampak pembangunan Tol Cilacap - Jogja ini.

 

 

 

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: