Pembangunan Terus Dikebut, Tahun 2024 Warga Jambi Bisa Menikmati Tol

Pembangunan Terus Dikebut, Tahun 2024 Warga Jambi Bisa Menikmati Tol

Pembangunan tol Bayung Lencir simpang Tempino yang merupakan tol Pertama di Jambi--

Untuk Seksi 3 ini sendiri juga dikenal dengan nama tol Baleno.

Tol Baleno sendiri ditugaskan ke Hutama Karya untuk menggarapnya.

BACA JUGA:Lancarkan Aktifitas Warganya, Pemdes Sumber Jaya Timbun Jalan Dusun

BACA JUGA:Terus Diguyur Hujan, Debit Air Sungai Musi Mulai Naik

Panjang tol seksi Bayung Lencir - Tempino adalah 15,4 km. 

Lebih rinci, jalan tol ini juga akan ditunjang sejumlah fasilitas diantaranya seperti, 1 simpang susun, serta dirancang dengan jumlah lajur 2x2 dengan maksimal kecepatan rencana 80 km/jam

Jika ruas ini selesai, bukan berarti jalur Palembang - Jambi sudah sepenuhnya tersambung tol.

Karena pembangunan tol ini dilakukan beberapa tahapan.

BACA JUGA:Hadirnya Tol Trans Sumatera, Palembang - Padang Bakal Semakin Dekat

BACA JUGA:Bawa Red Sparks Menang, Megawati Masuk 3 Besar Top skor Korea V-League

Secara keseluruhamln Tol Betung - Jambi ini sendiri sebagian besar melewati wilayah Kabupaten Musi Banyuasin.

Dari jumlah 169 KM panjang tol Tempino betung, sepanjang 131 KM berada diwilayah Muba.

Tahapan pembangunan tol ini sendiri dibagi dalam 4 tahapan.

Yakni, seksi 1 Betung - Tungkal Jaya (61,55 km).

BACA JUGA:Motor Listrik Makin Digemari, Berikut Motor Listrik Dengan Harga di Bawah Rp 10 Juta Sudah Bersubsidi

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: