Apa Itu BLT Elnino, Bakal Cair di Penghujung Tahun 2023
Ilustrasi--
HARIANMUBA.COM,- Apa Itu BLT Elnino, Bakal Cair di Penghujung Tahun 2023.
Pemerintah akan kembali mengucurkan program bantuan langsung tunai (BLT).
Bantuan kali ini adalah BLT Elnino sebesar Rp200.000.
BLT ini untuk membantu masyarakat terdampak fenomena El Nino.
BACA JUGA:Tiga Hari Lagi Tol Medan - Kualanamu - Tebing Tinggi Berlakukan Tarif Baru, Berikut Rinciannya
BACA JUGA:Hutama Karya Fokus Rampungkan Tol Trans Sumatera Tahap 1, Berikut Panjangnya
Menurut Presiden Joko Widodo (Jokowi) BLT El Nino 2023 akan diberikan ke penerima manfaat dalam dua tahap yakni pada bulan November dan Desember 2023 dengan total Rp400.000
“Pemerintah memberikan BLT El Nino sebesar Rp200.000 per bulan untuk November dan Desember,” ujar Jokowi dalam keterangannya beberapa waktu lalu
Nantinya BLT El Nino 2023 tersebut akan ditransfer melalui rekening masing-masing penerima manfaat.
“Nanti ditransfer ke rekening ibu-ibu. Silakan nanti dicek ya,” tambahnya.
BACA JUGA:New Honda Scoopy 2023, Skuter Matik Bergaya Retro dengan Sentuhan Segar
BACA JUGA:New Honda Scoopy 2023, Skuter Matik Bergaya Retro dengan Sentuhan Segar
Penyaluran BLT El Nino 2023 bertujuan untuk menjaga daya beli masyarakat di tengah fenomena El Nino yang melanda Tanah Air beberapa waktu ini.
Terdapat syarat yang harus dipenuhi untuk bisa mendapatkan BLT El Nino.
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: