Waspadai DBD, Dinkes Muba Himbau Warga Terapkan Pola Hidup Bersih dan Sehat

Waspadai DBD, Dinkes Muba Himbau Warga Terapkan Pola Hidup Bersih dan Sehat--
1. Menguras/membersihkan tempat yang sering dijadikan tempat penampungan air seperti bak mandi, ember air, tempat penampungan air minum, penampung air lemari es dan lain-lain.
2. Menutup rapat tempat-tempat penampungan air seperti drum, kendi, toren air, dan lain sebagainya.
BACA JUGA:Mitos atau Fakta? Tidak Boleh Minum Air Kelapa Setelah Konsumsi Obat, Cek Kebenarannya!
BACA JUGA:Viral, Foto Durian Bertebaran di Tol Indralaya - Prabumulih, Usai Mobil Pick Up Terbalik
3. Memanfaatkan kembali atau mendaur ulang barang bekas yang memiliki potensi untuk jadi tempat perkembangbiakan nyamuk yang menularkan demam berdarah.
Plus-nya yaitu kegiatan pencegahan DBD lainnya, seperti :
1. Menaburkan bubuk larvasida (lebih dikenal dengan bubuk abate) pada tempat penampungan air yang sulit dibersihkan.
2. Menggunakan obat nyamuk atau anti nyamuk.
BACA JUGA:Ini Jumlah Total Tol yang Beroperasi Hingga 2024, Tersebar di 5 Pulau di Indonesia
3. Menggunakan kelambu saat tidur.
4. Memelihara ikan pemakan jentik nyamuk.
5. Menanam tanaman pengusir nyamuk.
6. Mengatur cahaya dan ventilasi dalam rumah supaya tidak gelap dan lembab.
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: