Gempa M 4,4 Guncang Lubuk Linggau, Begini Kondisi Terbarunya

Gempa M 4,4 Guncang Lubuk Linggau, Begini Kondisi Terbarunya

Ilustrasi--

HARIANMUBA.COM,- Gempa M 4,4 Guncang Lubuk Linggau, Begini Kondisi Terbarunya.

Gempa terjadi diwilayah Provinsi Sumatera Selatan.

Kali ini gempa ferjadi di wilayah Kota Lubuk Linggau.

Gempa yang terjadi Senin 3 Juni 2024 berkuatan magnitudo (M) 4,4.

BACA JUGA:Ditemukan Mengapung 20 Kilometer Dari Lokasi Tenggelam

BACA JUGA:Sopir Truk Batubara Asal Lampung Hilang Tenggelam di Sungai Ogan, Begini Kronologisnya

“#Gempa Mag:4.4, 3-Jun-2024 00:27:23, Lok:3.18LS, 102.92BT (14 Km Timur Laut Lubuklinggau-Sumsel). Kedalaman 200 KM,” tulis akun BMKG dikutip Senin, 3 Juni 2024.

Sementara itu, kondisi cuaca di Kota Lubuk Lingggau hujan deras sejak Minggu, 2 Juni 2024 pukul 21.00 WiB hingga Senin, 3 Juni 2024 pagi.

Adanya gempa yang berpusat di Kota Lubuk Linggau tersebut tidak banyak diketahui masyarakat. 

“Tidak tahu kalau semalam gempa, karena hujan tidak berhenti jadi tidak terasa,” kata Wibowo warga Kelurahan Watervang.

 

 

 

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: