Waspada, Inilah Bahaya Pipis Kucing Bagi Kesehatan Anda

Waspada, Inilah Bahaya Pipis Kucing Bagi Kesehatan Anda

Ilustrasi--

Parasit ini menyebabkan penyakit yang bisa berbahaya terutama bagi wanita hamil dan orang dengan sistem kekebalan tubuh yang lemah.

Bahaya Pipis Kucing Bagi Kesehatan Manusia

BACA JUGA:Ketahui 8 Manfaat Jogging di Sore Hari Bagi Kesehatan Tubuh

BACA JUGA:Geger, Oknum Polwan Diduga Bakar Suami Sendiri yang Juga Seorang Polisi, Ini Penyebabnya

1. Iritasi Pernapasan

Paparan terhadap amonia dalam pipis kucing dapat menyebabkan iritasi pada saluran pernapasan.

Gejala yang dapat muncul seperti batuk, iritasi tenggorokan, kesulitan bernapas, terutama pada penderita asma atau penyakit pernapasan krloonis lainnya.

2. Infeksi Bakteri

BACA JUGA:Masih Ada Truk Odol Tertangkap Langgar Aturan dan Jam Melintas di Kota Palembang

BACA JUGA:Warga Muara Beliti Diamankan Polisi, Diduga Pengedar Sabu, Segini Barang Buktinya

Kontak dengan pipis kucing yang terkontaminasi bakteri seperti E. coli dapat menyebabkan infeksi pada manusia, yang gejalanya berupa demam, nyeri perut dan diare.

3. Toksoplasmosis

Infeksi ini dapat terjadi melalui kontak dengan pipis atau kotoran kucing yang terkontaminasi. Pada orang sehat, infeksi ini sering kali tidak menunjukkan gejala. 

Namun pada wanita hamil, infeksi dapat menyebabkan komplikasi serius pada janin, termasuk keguguran atau kerusakan saraf.

BACA JUGA:Dua Hari Penertiban, Ini Jumlah Tempat Masakan Minyak di Keluang yang Berhasil Dibongkar Tim Gabungan

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: