Seleksi PPPK Tahun 2024 Dibuka Agustus, Calon Peserta Wajib Persiapkan Berkas Ini!

Seleksi PPPK Tahun 2024 Dibuka Agustus, Calon Peserta Wajib Persiapkan Berkas Ini!

Seleksi PPPK Tahun 2024 Dibuka Agustus, Calon Peserta Wajib Persiapkan Berkas Ini!--

HARIANMUBA.COM - Pemerintah memastikan kalau seleksi PPPK tahun 2024 akan dibuka Agustus mendatang.

Oleh sebab itu sebelum pendaftran seleksi PPPK tahun 2024 dibuka, ada baiknya calon untuk dapat mempersiapkan diri dengan melengkapi berkas yang dibutuhkan.

Perlu diketahui jika beberapa waktu lalu, pemerintah sudah mengumumkan jumlah formasi CPNS 2024 sebanyak 2,3 juta formasi yang terdiri dari 690.822 fresh graduate. 

Selain itu pemerintah juga mengumumkan kalau ada 1.605.694 formasi PPPK tahun 2024 yang akan disediakan pemerintah.

BACA JUGA:Cuaca Panas Ekstrim, Pengusaha Ikan Keramba di OKI Merugi, Banyak Ikan Mati Mendadak

BACA JUGA:Kapolda Sumsel Mutasi 203 Perwira, Termasuk Kapolsek Sungai Lilin dan Keluang

Pemerintah pusat berencana kalau pendaftaran peserta seleksi PPPK tahun 2024 ini, dilaksanakan pada Agustus 2024 mendatang. 

Untuk mempersiapkan diri sebelum melakukan pendaftaran PPPK tahun 2024, sebaiknya calon peserta mulai menyiapkan berkas dokumen berikut ini.

Dokumen penting syarat pendaftaran PPPK tahun 2024

Seperti yang sudah dirangkum dari laman resmi SSCASN, berkas dokumen yang diperlukan untuk pendaftaran peserta seleksi PPPK tahun 2024 tidak jauh berbeda dengan berkas pada seleksi PPPK 2023 lalu yang terdiri dari:

BACA JUGA:Warga Desa Kemang Temukan Mayat Pria Paruh Baya Mengapung di Sungai Musi

BACA JUGA:Tol Bangkinang - Koto Kampar Segera Bertarif, Berikut Daftarnya

- Kartu Keluarga

- Kartu Tanda Penduduk (KTP) atau Surat Keterangan dari Dinas Kependudukan dan Catatan Sipil

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: