Dua Ruas Tol di Pulau Jawa Ini Rampung, Warga Jogja Diprediksi Lebih Cepat ke Bali Via Darat

Sabtu 23-09-2023,12:29 WIB
Editor : Dodi

Untuk jarak tol dari Jogja - Solo sendiri sepanjang 49,29 km dengan 30 menit saja mengurangi waktu perjalanan hingga 2 jam. 

BACA JUGA:Muba Borong Tiga Kategori Juara Terbaik I di Anugerah Inovator Sumsel 2023, Salahsatunya Camat Bayung Lencir

BACA JUGA:Heboh Wacana Gaji Tunggal PNS Pada Tahun 2024, Berikut Daftarnya

Setelah sampai Solo perjalanan ke Bali akan melewati rute Tol Solo Ngawi (90,12 km), Tol Ngawi - Kertosono (87,05 km), Tol Kertosono - Mojokerto (40,23 km), Tol Mojokerto - Surabaya (36,27 km), Tol Surabaya - Gempol (48,85 km).

Tol Gempol - Pasuruan (34,50 km), Tol Pasuruan - Probolinggo (31,30 km), dan Tol Probolinggo - Banyuwangi (175,4 km). 

Saat ini, pengembangan Jalan Tol Probolinggo-Banyuwangi dibagi menjadi dua tahap. 

Tahap pertama menghubungkan Probolinggo ke Besuki dengan jarak 49,68 Km. 

BACA JUGA:Ada 4 Kecamatan di Tasikmalaya Terdampak Tol Getaci, Berikut Wilayahnya

BACA JUGA:Buruan! KUR BRI 2023 Dibuka, Kesempatan Menarik Bagi UMKM dan Wirausaha Indonesia

Tahap II menghubungkan Besuki – Banyuwangi yang saat ini masih dalam proses pembebasan lahan.

Nantinya Tahap I pembangunan Probolinggo-Besuki akan memiliki tiga Gerbang Tol (GT): GT Kraksaan, GT Paiton, dan GT Besuki.

Berita ini sudah terbit di Jambiekpres.co.id dengan judul Tol Jogja-Solo dan Tol Probowangi Kelar, Orang Jogja Bisa Nikmati Bebek Bengil di Bali Lebih Mudah dan Hemat

 

 

 

Kategori :