Ternyata Daun Kemangi Bisa Mengurangi Resiko Kanker

Senin 07-10-2024,12:36 WIB
Reporter : Opan
Editor : Dodi

BACA JUGA:Pemprov Sumsel Dukung Pengembangan Wisata Sungai Musi di Kota Palembang

Manfaat daun kemangi bisa mengurangi resiko tukak lambung. Hal ini disebabkan kemangi berpotensi mempercepat penyembuhan luka.

Selain itu, daun ini berkhasiat meningkatkan lapisan lendir pelindung lambung dan menghambat keluarnya cairan asam lambung.

Oleh karena itu, iritasi lambung hingga risiko mengalami tukak pun berkurang. Lagi-lagi, penelitian yang menguji manfaat ini baru dilakukan pada tikus sehingga membutuhkan pembuktian lebih lanjut.

Selain itu, daun ini kaya akan serat yang memperlancar pencernaan.

BACA JUGA:Mengoptimalkan Pekarangan Rumah dengan Tanaman Obat Keluarga untuk Kesehatan Alami

BACA JUGA:HUT TNI Ke-79 Tahun 2024, Kodim 0401 Muba Lakukan Ziarah Ke Taman Makam Pahlawan

• Meningkatkan Kekebalan Tubuh

Daun kemangi mengandung beberapa zat gizi yang penting untuk menjaga fungsi dan pertumbuhan sel-sel imun, seperti vitamin C dan zat besi.

Vitamin C merangsang sel-sel darah putih agar bisa menghentikan sumber infeksi dan membunuh kuman.

Kecukupan zat besi juga meningkatkan kemampuan tubuh melawan infeksi.

BACA JUGA:Pasar Srigunung, Salah Satu Pasar Kalangan Paling Banyak Dikunjungi

BACA JUGA:Segera Hadir di Indonesia, Ini HP China Mirip iPhone 16

Meski begitu, sebagian besar studi yang menguji khasiat vitamin C dan zat besi ini menggunakan sediaan suplemen, bukan konsumsi daun secara langsung.

•  Mengurangi Bau Mulut

Manfaat daun kemangi yang wangi ini membantu menghilangkan bau mulut.

Kategori :