4 Cerita Mistis Jembatan Ampera, Nomor Tiga Sering Minta Tumbal

4 Cerita Mistis Jembatan Ampera, Nomor Tiga Sering Minta Tumbal

Jembatan Ampera sebagai ikon Sumatera Selatan--

Kejadian kerap dialamai oleh pengguna mobil yang melintas melewati jembatan ampera pada jam 2 - 3 pagi. 

BACA JUGA:Fakta Jembatan Ampera Masih Kokoh Berdiri Hingga Sekarang

Kuntilanak ini sering menumpang di kursi belakang mobil, terlebih jika yang mengendarai mobil laki-laki dan sedang sendirian. Menyeramkan!

 

2. Buaya Buntung dan siluman ular 

 

Buaya dan ular tidak terlihat aneh jika berada di sungai, karena memang habitatnya ada di sungai.

 

Cerita misteri yang ini bukan hanya sekedar membahas buaya dan ular biasa. karena buaya yang sering dilihat oleh orang disana mempunyai ukuran yang sangat besar sehingga orang menyebut itu adalah buaya dan ular jadi-jadian. 

 

Banyak warga yang melihat buaya buntung berukuran sangat besar yang sedang melintas sungai musi. dan ada juga warga melihat ular berukuran besar yang menyemburkan bisa dan dianggap tidak wajar oleh warga setempat, Oleh karena itu dianggap sebagai ular jadi jadian.

BACA JUGA:Tak Bisa Penuhi Permintaan Hotman Paris Kajati Sumsel : Tuntutan JPU Sudah Dipenuhi Hakim

3. Hantu Banyu Yang Banyak Menelan Korban 

 

Memang tidak banyak kasus kecelakaan yang terjadi di jembatan ampera dan sekitar sungai musi. 

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: