Hindari Teror KKB, Keluarga di Papua 2 Tahun Hidup di Hutan

Hindari Teror KKB, Keluarga di Papua 2 Tahun Hidup di Hutan

Keluarga di papua takut teror kkb ngungsi dihutan--

HARIANMUBA.COM,- Hindari Teror KKB, Keluarga di Papua Ini 2 Tahun Hidup di Hutan.

Keberadaan Kelompok Kriminal Bersenjata (KKB) atau Kelompok Separatis dan Teroris (KST)  sejak dulu memang sangat meresahkan. 

Seperti diketahui, konflik di Papua sudah sering mendapat sorotan karena telah menimbulkan banyak korban.

Baru-bari ini terungkap bahwa ada satu keluarga ini bertahan hidup selama dua tahun di hutan demi menghindari Kelompok Kriminal Bersenjata (KKB) Papua.

BACA JUGA:Terungkap, Identitas Bos Yang Syaratkan Staycation Untuk Perpanjang Kontrak Kerja

BACA JUGA:Polisi Tetapkan Sopir Batubara Yang Bikin Jalan Lingkar Muara Enim Tersangka, Ini Penjelasannya

Ia dan keluarganya ditemukan dalam kondisi cukup memilukan demi lari dari KKB.

Setelah dua tahun hidup di hutan demi melarikan diri dari KKB Papua kini dirinya dapat kembali.

Adam Fatete dan keluarga berhasil kembali pulang ke kampung halaman di Kampung Buoh Sa, Distrik Aifat Timur, Kabupaten Maybrat, Papua Barat Daya, Rabu (4/5/2023).

Menurut Adam, dia bersama 10 orang keluarganya terpaksa tinggal dua tahun di hutan setelah tragedi penyerangan Pos Koramil Kisor, September 2021.

BACA JUGA:Pesulap Merah Disidang Dewan Adat Dayak, Terkait Pernyataan Mengenai Uda Dayak

BACA JUGA:Lapas Banyuasin Bekali WBP Keahlian Membuat Kerajinan Akrilik

Dalam peristiwa penyerangan itu, empat prajurit TNI gugur dan dua anggota lainnya terluka.

Masyarakat merasa ketakutan hingga banyak yang mengungsi ke tempat yang mereka anggap aman.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: