Apriyadi Kembali Melanjutkan PJ Bupati, KKSS Muba Ucapkan Selamat

Apriyadi Kembali Melanjutkan PJ Bupati, KKSS Muba Ucapkan Selamat

Ketua dan pengurus KKSS Muba--

HARIANMUBA.COM,- Drs H Apriyadi Msi Kembali Melanjutkan tugas sebagai PJ Bupati, Kerukunan Keluarga Sulawesi Selatan (KKSS) Musi Banyuasin (Muba) mengucapkan selamat.

PJ Bupati Muba resmi kembali dijabat oleh Apriyadi.

Bahkan Kamis 25 Mei 2023 Gubernur Sumsel H Herman Deru sudah menyerahkan Surat Keputusan (SK) perpanjangan masa jabatan sebagai Penjabat (Pj).

Berbagai lapisan masyarakat di Musi Banyuasin ini pun mengucapkan selamat atas terpilih nya H Apriyadi untuk melanjutkan tugas sebagai PJ Bupati Muba.

BACA JUGA:Pemdes Mekar Jadi Gelar Penyuluhan Hukum dan Perlindungan Masyarakat, Ini Pesan Camat Sungai Lilin

BACA JUGA:Herman Deru Ajak Ponpes Modern Al-Fahd Siapkan SDM Berkualitas Sambut Bonus Demografi Indonesia

Salah satunya datang dari KKSS kabupaten Musi Banyuasin.

Ketua KKSS Muba H Suradi mengucapkan selamat atas perpanjangan PJ Bupati Musi Banyuasin.

"Kami atas nama keluarga besar KKSS Muba mengucapkan selamat atas perpanjangan SK PJ Bupati Muba bapak Drs Apriyadi Msi," jelas H Suradi.

H Suradi mengharapkan agar kedepan Apriyadi sukses dalam menjalankan tugasnya.

BACA JUGA:Sopir Truk Bermuatan Kayu Yang Kecelakaan di Pulau Harapan Dikabarkan Meninggal, Identitas Belum Diketahui

BACA JUGA:Warga Pulau Rimau Banyuasin Diduga Korban Perampokan, Ditemukan Meninggal di Kamar Tangan Terikat Kain

"Semoga sehat selalu, amanah dan sukses selalu menjalankan tugas kedepan nya," jelas H Suradi.

Keluarga besar KKSS, lanjut H Suradi akan selalu mendukung berbagai program yang dijalankan oleh Pemkab Muba.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: