Jambi dan Lampung Gak Masuk, Inilah 10 Provinsi Paling Tajir di Indonesia

Jambi dan Lampung Gak Masuk, Inilah 10 Provinsi Paling Tajir di Indonesia

Provinsi Paling Tajir di Indonesia --

Jumlah penduduk sekitar 36.742.500 jiwa.

BACA JUGA:Tim Dinkes Muratara Sampaikan Hasil Investigasi, Terkait Curhat Warga Istri Meninggal Saat Melahirkan

5. Sumatera Utara  

 

Provinsi dengan ibukota Medan ini merupakan salah satu provinsi terkaya dengan PDRB sebesar Rp 859.871 miliar. .

 

Jumlah penduduk di Tanah Batak ini sekitar 14.936.200 jiwa. 

 

6. Riau Provinsi 

 

 Riau memiliki jumlah PDRB sebesar Rp 843.211 miliar dengan jumlah penduduk sekitar 6.493.600 jiwa. 

 

7. Kalimantan Timur  

 

Provinsi yang telah ditetapkan menjadi Ibu Kota Negara (IKN) Nusantara ini memiliki jumlah PDRB sebesar Rp 695.158 miliar dengan jumlah penduduk sekitar 3.808.200 jiwa.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: