Heboh Video Seorang Pria Hendak Culik Anak di Keluang Diamankan, Cek Ini Faktanya

Heboh Video Seorang Pria Hendak Culik Anak di Keluang Diamankan, Cek Ini Faktanya

Ilustrasi--

"Bukan penculikan, salah paham, sudah diselesaikan," jelasnya.

Sementara Sekdes Lokajaya Budi saat dihubungi membenarkan jika hal tersebut hanya salah paham.

BACA JUGA:Ada Peningkatan, Inilah Catatan Kendaraan yang Lintasi Tol Palembang Indralaya Dimomen Libur Panjang

BACA JUGA:Pemdes dan Warga Nusa Serasan Stop Kenderaan Kontraktor Angkutan PT Hindoli, Ini Penyebabnya

Ia pun mengaku terkejut muncul video tersebut hingga bisa viral.

"Kami juga tidak tahu mas ada video itu, memang waktu itu disekitar pos pol ada hajatan pernikahan jadi kondisinya ramai," jelasnya.

Ia mengungkapkan pria yang viral didalam video itu memang sering masuk ke desanya bahkan setiap satu bulan sekali.

"Dia itu jualan parabotan keliling, jadi hampir setiap bulan masuk ke desa kami, kalau melihat dari KTP nya warga Banyuasin, tapi mereka ada mes atau tempat tinggal di Sungai Lilin," jelasnya.

BACA JUGA:BRIN Lirik Model Pengentasan Kemiskinan di Muba

BACA JUGA:Kenali Beberapa Penyebab Penyakit Lupus

Ia menjelaskan sang pria tersebut awalnya diamankan karena diduga melakukan pencabulan terhadap seorang anak warga desanya.

Budi menceritakan kronologis sendiri berawal ketika anak bersama dengan neneknya membeli perabotan di pria tersebut.

"Nah setelah itu neneknya masuk, kemudian yang bayar barang yang dibeli itu anaknya bersama ibu," jelasnya.

Saat itu posisi mobil nya berada di bawah tebing.

BACA JUGA:Inovasi 'Jago Nenek Kite' Bawa Muba Raih Gemilang di Tahun 2024

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: