Begini Trik Jitu Mengurangi Hingga Berhenti Merokok
Ilustrasi--
HARIANMUBA.COM - Kebiasaan merokok tidak hanya berpengaruh pada kesehayan. Namun juga bisa memperburuk kondisi keuangan.
Karena saat ini Harga rokok terus naik, merek rokok terkenal yang banyak digemari perokok sejak lama harganya sudah diangka Rp 30 ribuan hingga Rp 40 ribuan.
Dampaknya banyak yang memaksa mulai membeli rokok murah yang banyak bermunculkan dengan garga belasan ribu hingga 20-ribuan walay kadang rasanya kurang cocok.
Juga tak dipungkiri banyak yang ingin berhenti merokok, namun masih kesulitan meninggal kebiasaan merokok.
BACA JUGA:Jangan Asal Beli, Begini 6 Cara Memilih HP Android yang Sinyalnya Kuat
BACA JUGA:Intel Brimob Polda Sumsel Amankan 2 Truk Pengangkut BBM Ilegal, Dari Muba Tujuan Lampung
Persoalannya untuk berhenti merokok cukup sulit, banyak yang sudah mencoba tapi gagal, hanya beberapa hari saja, kembali merokok.
Nah, Dilansir dari kemkes.go.id berikut ini ada beberapa tips untuk berhenti merokok, sudah banyak yang berhasil.
Bulatkan Tekad Berhenti Merokok
Tips pertama untuk berhenti merokok adalah dengan memiliki tekad yang kuat dari dalam diri untuk berhenti merokok.
BACA JUGA:Ustadz Abdul Somad : Ada 3 Syarat Menghapus Dosa Zina
BACA JUGA:Petugas Haji Ini Berjaga 24 Jam di Halaman Masjid Nabawi, Apa yang Dikerjakan?
Dengan tekad inilah anda bisa meyakinkan diri anda bahwa anda mampu berhenti merokok meskipun hal tersebut dirasa sulit.
Tekad yang kuat akan membuat anda tidak mudah tergoda untuk merokok kembali meskipun seberat apapun godaannya.
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: