Heboh Kabar Jembatan Lalan Roboh, Ini Dugaan Penyebabnya

Heboh Kabar Jembatan Lalan Roboh, Ini Dugaan Penyebabnya

Jembatan Lalan ambruk diduga ditabrak Tongkang Batubara--

HARIANMUBA.COM,- Jembatan P6 yang ada di Kecamatan Lalan Kabupaten Muba dikabarkan roboh.

Robohnya jembatan ini informasinya terjadi Senin 12 Agustus 2024 sekitar pukul 21.00 WIB.

Dugaan sementara jembatan tersebut ambruk akibat ditabrak oleh tongkang batubara.

Belum diketahui pasti apakah ada korban dalam peristiwa ambruknya jembatan lalan.

BACA JUGA:Huawei Nova 8, Hadirkan Pengalaman Fotografi yang Luar Biasa

BACA JUGA:Suzuki XL7 Hadir dengan Diskon Menarik Hingga Rp 27 Juta di Juli 2024

Informasi robohnya jembatan Lalan ini sudah heboh di Medsos dan group WA.

Seperti yang ada di postingan Muba Update dimana memperlihatkan video jembatan roboh.


Kondisi Jembatan Lalan yang ambruk--

Seperti video yang diupload oleh akun FB Muba Akor.

BACA JUGA:Sekda Muba H Apriyadi Sampaikan KUPA dan PPASP R-APBDP Kabupaten Muba Tahun 2024

BACA JUGA:Toyota New Yaris GR Sport 2024, Mobil Hatchbak Dengan Desain yang Lebih Sporty

"Viral jembatan rubuh (ambruk) p6 Sukajadi," ucap orang didalam video tersebut.

Menurut keterangan saksi mata, Hari Sriwijaya, Warga Desa Sukajadi (P6), menuturkan, saat Ponton melintas tidak ada penerangan, hanya mengandalkan terang bulan. 

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: