Ditinggal Pemilik, Rumah Warga Desa Sidorahayu Plakat Tinggi Terbakar

Ditinggal Pemilik, Rumah Warga Desa Sidorahayu Plakat Tinggi Terbakar

Rumah warga Sidorahayu Plakat Tinggi Terbakar--

HARIANMUBA.COM - Ditinggal Pemilik, Rumah Warga Desa Sidorahayu Plakat Tinggi Terbakar.

Sebuah rumah di RT 6 Dusun 3 Desa Sidorahayu Kecamatan Plakat Tinggi Terbakar.

Kebakaran rumah yang terjadi Rabu 14 Agustus 2024 sekitar pukul 05:00 wib (dini hari) di duga berasal dari arus pendek listrik.

Rumah tersebut milik Nenek Misbah warga Setempat.

BACA JUGA:Jembatan di Lalan Ambruk, Sinyal Provider Hilang, 20 tower di Desa N3T Tidak Berfungsi

BACA JUGA:4 Orang Korban Hilang Akibat Jembatan Lalan Ambruk Berhasil Ditemukan, 1 Orang Selamat 3 Meninggal

Setelah Nenek Misbah meninggal rumah itu ditempati anaknya yang bernama Dapit Sariawan (35).

Saat insiden naas itu terjadi rumah dalam kondisi ditinggal Pemilik, dimana Dapit Sariawan saat itu sedang bekerja di PT. SNS.

Nazir (43) seorang saksi mata yang merupakan tetangga dari nenek bisa mengungkapkan bahwa api pertama kali berasal dari ruang tengah.

"Rumah itu dalam kondisi kosong, penghuni nya bekerja di PT. SNS. Api pertama kali muncul dari ruangan tengah,"kata Nasir.

BACA JUGA:Batas Aman Konsumsi Kopi Per Hari dan Dampaknya Bagi Kesehatan Tubuh

BACA JUGA:Sebanyak 72 Titik Sumur Minyak Ilegal di Parung Ditutup Tim Subsatgas Penegakan Hukum

Ia yang mengetahui hal itu langsung memanggil warga lainnya, kemudian menghubungi pihak pemadam kebakaran.

Sekitar 10 menit kemudian, tim pemadam kebakaran di bantu pemerintah desa dan warga sekitar berusaha memadamkan api.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: