Ini Dampak Buruk Minuman Manis Bagi Anak - Anak

Ini Dampak Buruk Minuman Manis Bagi Anak - Anak

Ini Dampak Buruk Minuman Manis Bagi Anak - Anak--

HARIANMUBA.COM - Siapa yang nggak suka minuman manis?

Anak-Anak pasti suka banget sama minuman seperti teh manis, soda, atau jus buah kemasan.

Rasanya yang menyegarkan bikin mereka ketagihan.

Tapi, tahukah kamu kalau di balik rasanya yang enak, minuman manis bisa jadi 'racun' buat anak-anak?

BACA JUGA:Maulid Nabi 1446 H di Muba, Ustadz Habib Gasim Alkaff Sampaikan Tausiyah di Rumah Dinas Bupati

BACA JUGA:PDI Perjuangan Muba Perkuat Konsolidasi untuk Pemenangan Lucianty-Syaparuddin di Pilkada Muba 2024

Kandungan gula yang tinggi di dalamnya bisa membawa dampak negatif buat kesehatan si kecil.

Yuk, simak 5 alasan kenapa minuman manis bisa jadi 'racun' buat anak!

1. Menyebabkan Obesitas pada Anak

Minuman manis sering kali mengandung kalori yang sangat tinggi, tapi hampir nggak ada nilai gizinya.

BACA JUGA:Berikut Alasan Wanita Lebih Panjang Umur daripada Laki-Laki

BACA JUGA:Ternyata Bawah Putih Bisa Mengurangi Tekanan Darah Tinggi hingga Menurunkan Kolesterol

Saat anak-anak minum soda atau jus buah kemasan, mereka mengonsumsi kalori yang berlebihan tanpa merasa kenyang. Ini berbeda dengan makanan yang membuat perut penuh.

Karena nggak bikin kenyang, anak-anak jadi cenderung terus minum dan makan lebih banyak dari yang seharusnya.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: