Dituding Lakukan Hal Ini, Inara Rusli Kembali Dirujak Netizen

Dituding Lakukan Hal Ini, Inara Rusli Kembali Dirujak Netizen

Inara Rusli --

JAKARTA, HARIANMUBA.COM - Netizen kembali mengkritik istri dari penyanyi Virgoun yaitu Inara Rusli.

 

Pasalnya, wanita yang pernah pakai cadar tersebut diduga memamerkan aurat melalui foto yang diunggah di Instagram Story.

 

Momen tersebut bermula ketika Inara Rusli mengunggah foto masa kecil baru-baru ini.

BACA JUGA:Terbaik di Polda Sumsel, Sat Kamling Kelurahan Ngulak Raih Peringkat 7 se-Indonesia

Dalam foto tersebut, dia terlihat masih zaman puber dan belum memakai hijab.

 

"Puberty hits me hard," tulis Inara Rusli.

 

Foto masa kecil Inara Rusli ternyata menuai kritik dan komentar negatif dari netizen.

 

Beberapa netizen menuduh perempuan berusia 30 tahun itu makin berani menunjukkan aurat setelah melepas cadar.

BACA JUGA:Massa Rencananya Akan Kembali Demo di Ponpes Al Zaytun, Ini Persiapan Polisi

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: