RSUD Sungai Lilin Pastikan Fasilitas Pembakaran Limbah Medis Sudah Beroperasi Sesuai Prosedur

RSUD Sungai Lilin Pastikan Fasilitas Pembakaran Limbah Medis Sudah Beroperasi Sesuai Prosedur

Incenerator yang berfungsi sebagai sarana pengolahan limbah medis padat di RSUD Sungai Lilin--

BACA JUGA:Resep Ampuh dr Zaidul Akbar untuk Atasi Kolesterol dan Darah Tinggi Tanpa Obat Kimia

Dijelaskan Arti Dua item keluaran ini tidak lagi bersifat patogen karena sudah melalui Dua tungku pembakaran bersuhu 800-1200 derajat celcius. 

Ia mengungkapkan limbah yang diolah oleh incenerator adalah limbah medis padat yaitu limbah yang dihasilkan dalam pelayanan kesehatan.

"Tujuan dari pembakaran ini adalah untuk membunuh kuman patogen yang ada pada limbah medis sehingga tidak lagi berbahaya bagi lingkungan rumah sakit dan sekitarnya," jelasnya.

"Sebelum limbah diolah di incenerator, limbah yang diangkut dari ruangan di simpan di dalam cold storage / ruang pendingin yang bersuhu -2 sampai dengan 8 derajat celcius dengan tujuan menghambat pertumbuhan bakteri patogen," tutupnya

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: