Cocok untuk Diet, Ini 7 Rekomendasi Makanan Pengganti Nasi

Cocok untuk Diet, Ini 7 Rekomendasi Makanan Pengganti Nasi

Ilustrasi--

HARIANMUBA.COM - Beras belakangan ini membuat banyak orang khawatir sebab harga beras mengalami kenaikan.

Harga beras yang mengalami peningkatan tersebut membuat banyak orang berupaya mengamankan stok beras supaya tidak kehabisan.

Beras merupakan salah satu makanan pokok di Indonesia yang kaya akan sumber karbohidrat didalamnya.

Namun, bukan berarti tidak ada makanan pengganti yang mengandung karbohidrat lain yang dapat di konsumsi.

BACA JUGA:Pj Bupati Apriyadi Beri Warning ke Pihak Terkait, Minta Kebut Realisasi Pembangunan Jalan Tol di Muba

BACA JUGA:TP PKK Sumsel Dukung Gerakan Tanam Cabai Serentak se-Indonesia

Nah, kali ini ada beberapa makanan pengganti nasi yang menjadi rekomendasi untuk kamu konsumsi dan memiliki kandungan karbohidrat didalamnya.

Makanan pengganti nasi ini cocok sekali bagi kamu yang sedang menjalankan program diet.

Sebab, kandungan yang terdapat didalam makanan ini dapat memberikan energi disepanjang hari.

Lantas, apa saja rekomendasi makanan pengganti nasi yang dapat di konsumsi? Simak ulasan berikut.

BACA JUGA:Jelang Ramadan, Tekan Inflasi, Bank Sumsel Babel Gelar Pasar Murah

BACA JUGA:Mengunjungi Kota Palembang, Wajib Cicipi 8 Kuliner Ini, Ramah Dikantong

1. Singkong

Singkong merupakan salah satu makanan yang cocok di konsumsi sebagai pengganti nasi.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: