Yuk! Kenal Lebih Jauh dengan Tempoyak, Ternyata Tidak Hanya Ada di Palembang

Yuk! Kenal Lebih Jauh dengan Tempoyak, Ternyata Tidak Hanya Ada di Palembang

Tempoyak durian--Foodnewsfromindonesia.id

 

Cita rasa tempoyak sangat unik dengan perpaduan rasa asin, manis, dan asin. Khusus di Kalimatan tempoyak sudah memiliki tempat di hati masyarakat karena sudah teruji kenikmatannya secara turun temurun. Di Pulau Jawa makanan ini hampir tidak pernah dikenal,karena kurangnya pamor dari makanan ini.

BACA JUGA:Sumsel Masuk Tiga Besar Provinsi Yang Berhasil Turunkan Angka Stunting

Tempoyak juga biasanya diperjualbelikan dengan harga per kilonya sebesar Rp 50.000. Tapi tidak semua tempat menjual makanan ini, hanya beberapa tempat tertentu saja yang menjualnya. Mengingat hanya beberapa kalangan orang yang mau mengonsumsinya.

 

Penasaran dengan rasa tempoyak? Yuk coba buat di rumah.(ejournal)

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: