Berbahaya Bagi Kesehatan, Hindari 4 Minuman Ini pada Pagi Hari Saat Perut Kosong

Berbahaya Bagi Kesehatan, Hindari 4 Minuman Ini pada Pagi Hari Saat Perut Kosong

Ilustrasi--

Keasaman tinggi pada jus jeruk dapat merusak lapisan perut yang masih kosong, memicu rasa tidak nyaman, dan memperburuk kondisi seperti refluks asam atau ulkus.

Penyakit yang paling rentan terjadi adalah efluks asam dan ulkus peptikum.

BACA JUGA:Ternyata Daun Salam Bisa Mencegah Batu Ginjal hingga Serangan Jantung

BACA JUGA:Begini Penampakan Rumah Pegi Setiawan, yang Lokasinya Cukup Dekat dengan TKP Ekseskusi Vina - Eky

Sebaiknya, konsumsi jus jeruk setelah makan untuk mendapatkan manfaat kesehatannya tanpa merusak perut.

3. Minuman Berkarbonasi

Minuman berkarbonasi seperti soda atau air berkarbonasi sebaiknya dihindari saat perut kosong.

Gas dalam minuman ini bisa menyebabkan perut kembung dan memperburuk kondisi lambung.

BACA JUGA:Harga 2 Jutaan, Ini Rekomendasi HP untuk Pengemudi Ojek Online 2

BACA JUGA:Orangtua Wajib Tahu, Ini Rekomendasi Makanan untuk Membantu Anak Tumbuh Tinggi dan Cerdas

Selain itu, kandungan gula dan pemanis buatan dalam soda bisa meningkatkan kadar gula darah secara tiba-tiba, yang tidak baik untuk metabolisme tubuh di pagi hari.

Penyakit yang paling rentan terjadi adalah dispepsia atau gangguan pencernaan.

4. Teh Hijau

Meskipun teh hijau dikenal sebagai minuman sehat karena kandungan antioksidannya, mengonsumsinya saat perut kosong bisa memicu produksi asam lambung dan menimbulkan mual atau ketidaknyamanan perut.

BACA JUGA:Oknum Dokter yang Lecehkan Istri Pasien di RS Kota Palembang Resmi Ditahan, Berikut Kronologisnya

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: