Cocok Untuk Penderita Diabetes, Berikut Jenis Buah-Buahan yang Rendah Kadar Gula

Cocok Untuk Penderita Diabetes, Berikut Jenis Buah-Buahan yang Rendah Kadar Gula

Cocok Untuk Penderita Diabetes, Berikut Jenis Buah-Buahan yang Rendah Kadar Gula--

3. Alpukat

Meski tinggi lemak, alpukat memiliki kandungan gula yang sangat rendah, yakni hanya sekitar 1 gram per buah ukuran sedang.

BACA JUGA:Agar Warga Binaan di Lapas Sekayu Bisa Gunakan Hak Pilih di Pilkada, Ini Langkah KPU Muba

BACA JUGA:Puskesmas Balai Agung Gelar Pemeriksaan Gigi di MAN 1 Muba

Alpukat kaya serat dan lemak sehat yang membantu pencernaan serta menjaga kesehatan jantung.

4. Aprikot

Aprikot mengandung sekitar 3,2 gram gula per buah (35 gram) dan kaya vitamin C, A, dan serat. Buah ini sebaiknya dinikmati dalam bentuk segar, karena aprikot kering cenderung lebih tinggi gula.

5. Jambu

Jambu biji mengandung sekitar 8-9 gram gula per 100 gram sajian dan memiliki indeks glikemik rendah. Buah ini juga dikenal dapat meningkatkan jumlah trombosit dan sering disarankan untuk penderita demam berdarah, serta bermanfaat untuk kesehatan mata dan imunitas.

BACA JUGA:Kebakaran Lokasi Penyulingan Minyak Ilegal di Keluang Kembali Terjadi, Satu Orang Dikabarkan Jadi Korban

BACA JUGA:Meta Bakal Menayangkan Iklan di Threads Mulai Tahun Depan

6. Kiwi

Kiwi memiliki sekitar 6-7 gram gula per buah (75 gram) dan kaya vitamin C serta antioksidan, yang bermanfaat untuk melawan infeksi dan radikal bebas. Buah ini cocok untuk dicampurkan dalam salad atau dikonsumsi langsung.

7. Blewah

Blewah mengandung sekitar 7-8 gram gula per 100 gram dan tinggi vitamin A. Rasa manis alami blewah bisa membantu mengurangi konsumsi minuman manis.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: